Beranda / Seleb

Suti Karno Pakai Kaki Palsu Usai Diamputasi: Perjuangan Ini Masih Panjang

Terasjakarta.id - Sabtu, 4 Februari 2023 | 16:30 WIB

SHARE
Share Whatsapp Share Facebook Share Twitter Share Link
Suti Karno pakai kaki palsu usai diamputasi akibat penyakit diabetes. (Instagram/@sutykarno)

Suti Karno pakai kaki palsu usai diamputasi akibat penyakit diabetes. (Instagram/@sutykarno)

Penulis : Adinda Salsabila
Editor : Adinda Salsabila

JAKARTA, TERASJAKARTA.ID – Suti Karno membagikan sejumlah foto dirinya yang mulai memakai kaki palsu usai diamputasi.

Kini Suti Karno bisa kembali merasakan berdiri menggunakan dua kaki meski harus menggunakan kaki palsu akibat penyakit diabetes.

Melalui unggahan di Instagram pribadinya, Suti Karno bersyukur karena bisa kembali berdiri dengan kedua kakinya meski harus dibantu kaki palsu.

Baca Juga : Hoshi SEVENTEEN jadi Bintang Tamu di Acara Show Suga BTS 'Suchwita'

“Alhamdulillah setelah 4 bulan aku bisa kembali berdiri dengan kedua kaki,” tulis Suti Karno, Kamis (2/2).

Pemeran Atun dalam Sinetron Si Doel itu menyebut bahwa perjuangannya masih panjang.

Selain itu, Suti Karno juga mengatakan dirinya masih harus berlatih terhadap penyesuaian yang ditengah dihdapinya.

“Perjuangan ini masih panjang, penyesuaian, kebersamaan kami harus terlatih,” kata Suti Karno.

Baca Juga : Link Nonton Boys Planet dan Cara Voting lewat Mnet Plus App

Dalam unggahannya itu, Suti Karno membagikan sejumlah foto yang memperlihatkan saat kaki palsu tersebut dipasang ke kaki kanannya.

 
 
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

A post shared by Suty Karno (@sutykarno)

 

Suti Karno diketahui mengidap penyakit diabetes selama 18 tahun itu. Penyakit tersebut yang membuat Surti Karno mengamputasi kakinya.

Penyakit diabetes yang diidap Suti Karno karena kebiasaannya yang tidak mengonsumsi air putih dan selalu mengonsumsi minuman bersoda.

Baca Juga : Resmi! Jang Min Seo Mundur dari Boys Planet, Ini Link Nonton dan Jadwal Tayangnya

Namun, sejak divonis diabetes, Suti Karno pun merubah kebiasaannya dengan meninggalkan minuman berasa dan bersoda.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

SHARE
Share Whatsapp Share Facebook Share Twitter Share Link